Gimana postingan kamu bisa page one jika hal tersebut kamu lupakan ? Jadi mari kita lihat bagaimana cara membuat alt tag otomatis pada gambar postingan blogger kamu.
- Buka dashboard blogger kamu ; https://www.blogger.com
- Klik menu tema / template / theme.
- Klik Edit HTML.
- Cari kode </body> lalu letakan kode dibawah ini tepat diatasnya :
<!--- Auto Alt & Title image --><script>//<![CDATA[$(document).ready(function() {$('img').each(function(){var $img = $(this);var filename = $img.attr('src');var stringtittle = $("h1").text().replace(/\n/g, "")if(!$img.attr('title')){$img.attr('title', stringtittle);}if(!$img.attr('alt') ){$img.attr('alt', stringtittle);}});});//]]></script>
Terima Kasih Teah Membaca : Cara memasang javascript otomatis menambahkan alt tag dan title pada gambar
0 Komentar
Thank's Sudah Berkunjung...